JURNAL FLORES | TRAVEL - Sering mengalami mabuk saat dalam perjalanan memang bukan hal yang menyenangkan.
Terlebih lagi jika bepergian naik bus. Pasalnya, kalau sampai muntah kamu bisa mengganggu kenyamanan penumpang lain.
Oleh sebab itulah, kamu perlu mengetahui tips tidak mabuk perjalanan naik bus paling efektif.
Setelah memahami tips agar tidak mabuk naik bis, maka kamu dapat melakukan langkah-langkah pencegahan sebelum keberangkatan.
Di samping itu, kamu juga tahu hal apa yang harus dilakukan ketika mulai mengalami mual dan pusing yang menjadi indikasi mabuk darat, sehingga tidak sampai muntah.
Baca Juga: Bukan Komodo, Ini 5 Surga Wisata Tersembunyi di Sekitar Labuan Bajo
Tips Tidak Mabuk Perjalanan Naik Bus
Sering mengalami mabuk perjalanan saat naik kendaraan umum, seperti bus? Tidak perlu khawatir, karena beberapa tips ampuh di bawah ini bisa membantu kamu untuk mencegah dan meredakan mabuk darat.
1. Selalu Membawa Minyak Angin
Bagi yang sering mengalami mabuk saat bepergian dengan bus, minyak angin merupakan salah satu benda keramat yang wajib dibawa.
Selain memiliki aroma harum yang menenangkan, minyak angin juga dapat memberikan rasa hangat, sehingga tubuh merasa lebih rileks selama dalam perjalanan.
Saat ini, ada banyak sekali produk minyak angin dengan aneka aroma yang bisa kamu jadikan sebagai bahan referensi. Jadi, lebih mudah bagi kamu untuk memilih produk sesuai kesukaan.
2. Memakai Jaket Tebal
Selain berfungsi melindungi tubuh dari udara dingin dan mencegah terserang masuk angin, mengenakan jaket tebal juga cukup efektif dalam memberikan rasa nyaman serta menghindari mabuk.
Tips tidak mabuk perjalanan naik bus ini dapat diterapkan pada anak-anak hingga orang dewasa.
Artikel Terkait
7 Rekomendasi Wisata di Kalimantan Timur, Bakal Jadi IKN
Berikut ini Ada 12 Rekomendasi Spot Wisata yang Wajib Dikunjungi di Manggarai Barat NTT
Ekor Pari Tanjung Pandanga, Spot Wisata di Morotai yang Lagi Hits
Wisata Gua Kaneng di Pasuruan Menyimpan Banyak Keindahan
7 Spot Wisata Gili Tarawangan Yang Harus Kalian Coba
Pelaku Wisata dan Wisman di Loh Liang TN Komodo Keluhkan Layanan PT. Flobamor
7 Tips Wisata ke Lombok Anti Bikin Kantong Jebol
5 Tips Wisata Budaya di Indonesia, Nikmati Kearifan Masyarakat
8 Tips Memilih Objek Wisata Yang Menarik dan Bikin Betah, Pas Banget!!
7 Tips Wisata Bersama Pasangan Agar Kompak Selama Traveling