JURNAL FLORES | TRAVEL - Labuan Bajo merupakan tempat yang populer yang menjadi pilihan untuk dikunjungi baik oleh wisatawan dalam negeri maupun luar negeri.
Daya tarik dari wisata Labuan Bajo yang sulit didapatkan di tempat lain tentu menjadi alasannya.
Sudah banyak Open Trip Labuan Bajo yang menyediakan fasilitas diving, bahari snorkeling, sailing berlayar dengan menggunakan berbagai pilihan kapal phinisi, kapal boat dan pilihan lainnya.
Wisatawan yang berkunjung menggunakan paket wisata Labuan Bajo akan diajak untuk berkeliling dan berlayar ke berbagai pulau di Kepulauan Komodo, serta bermalam di atas kapal.
Baca Juga: Bukan Komodo, Ini 5 Surga Wisata Tersembunyi di Sekitar Labuan Bajo
Selain itu, ada juga pilihan paket wisata Labuan Bajo yang menawarkan program tour sailing live on board. Inspire Travel menjadi pilihan terbaik ketika kamu hendak pergi berlibur ke Labuan Bajo.
Grafik hasil riset Dinas Pariwisata Kabupaten Manggarai Barat pada 2019 menunjukkan jumlah pengunjung di Labuan Bajo akan terus berkembang dan bertumbuh setiap tahunnya.
Hasil riset itu juga mengungkapkan pada 2019 wisatawan di Labuan Bajo mencapai angka 184.208, yang meningkat signifikan dari tahun sebelumnya yang hanya 163.807.
Objek wisata dari tempat ini sudah aman untuk dibuka kembali sejak tahun 2020 setelah pandemi di bulan Agustus.
Baca Juga: Bukan Komodo, Ini Review 2 Spot Wisata yang Menjadi Magnet bagi Wisatawan di NTT
Tak hanya itu, pada bulan Mei tahun 2023 Labuan Bajo sukses menjadi venue penyelenggaraan KTT ASEAN.
Destinasi Pilihan Wisata Labuan Bajo
1. Pulau Padar
Salah satu destinasi dalam Paket Wisata Labuan Bajo adalah Pulau Padar. Pulau ini dideskripsikan sebagai sesuatu yang mengagumkan oleh banyak orang.
Bahkan, beberapa orang menyebut pulau ini sebagai 'sepotong kecil surga yang terdapat di Bumi'. Hal tersebut tentu bisa kamu rasakan dengan berkunjung sendiri ke Pulau Padar.
2. Wae Rebo
Artikel Terkait
Marcelino Ferdinan Buat Bangga Kampungnya, Ini Rekomendasi Tempat Wisata yang Ada di Bajawa Ngada NTT
Puncak Wolobobo, Tempat Wisata di Bajawa Kabupaten Ngada
Danau Wawomudha di Ngada jadi Spot Wisata Menarik Gegara Letusan Gunung
Harga Tiket Bukit Pandang Kayen Pati Jawa Tengah, Wisata Menarik di Atas Tanjakan Santa
Mengenal Curug Lembah Tepus, Wisata Alam di Bogor Ramai Diburu Wisatawan
Wisata Pantai Idola Banyutowo di Pati Jawa Tengah, Bisa Bawa Mantan
Rasakan Pengalaman Liburan yang Menyenangkan di Magelang, Kunjungi Wisata Gunung ini
Wisata Pantai Dlodo Tulungagung, Surga Eksotis di Jawa Timur
Benteng Anna di Bengkulu ada Sejak Penjajahan Inggris, Jadi Tempat Wisata loh
7 Destinasi Wisata Ini Ada di Dekat Stasiun Kereta Api Kota Bandung, Cek Disini!